INFORMASI, BERBAGI, dan NIAGA

Menambah RAM Komputer Menggunakan Flashdisk



Saya menemukan trik tambah RAM dengan Flasdisk dari blog tetangga, dan sebenarnya saya belum pernah mencobanya ( karena saya bukan pengguna Windows 7 ), jika anda mau mencobanya silahkan dan jika berhasil tolong kabari saya, disini saya hanya ingin belajar bersama


Apa anda pernah mengalami saat membuka suatu aplikasi lalu muncul tulisan Not Responding ? Saya akan coba mengatasinya dengan cara menambah RAM dengan Flashdisk, sediakan Windows 7 Home Basic dan menggunakan Flashdisk Kingston Ukuran 2GB (tidak semua flashdisk bisa dijadikan RAM, beberapa flashdisk yang disarankan seperti; SanDisk Cruzer, Verbatim Store n Go, Edge DiskGo, Corsair Flash Voyager, Lexar Lighting, Transcend JetFlash, Crucial Gizmo, Imation Swivel Pro, PNY Mini Attache, HP v125w, Kingston. Karena apabila flashdisk yang anda gunakan ternyata tidak support ReadyBoost, maka bisa menyebabkan kerusakan pada flashdisk.)

Cara nya :

1. Klik kanan pada flashdisk, pilih Properties.
2. Pilih Tab ReadyBoost.
3. Pilih Use this device.
4. Silakan atur banyaknya kapasitas flashdisk yang akan dialih-fungsikan menjadi RAM.
5. Klik OK
Lihat gambar berikut ini:


 Demiikian semoga bermanfaat

Sumber : http://masterbama.blogspot.com/

Tag : Komputer
0 Comments for "Menambah RAM Komputer Menggunakan Flashdisk"

Back To Top